Selain Djibril Sidibe, Daftar Pemain Yang Diinginkan Oleh Arsenal Musim Depan

Support Bola – Nama Djibril Sidibe menjadi salah satu pemain yang diinginkan oleh Arsenal pada musim depan, dimana mereka harus kembali memperbaiki posisi mereka dalam kompetisi Liga Inggris dan walaupun mereka sudah berhasil mendapatkan gelar juara FA Cup dengan mengalahkan Chelsea, mereka harus memperbaiki kualitas permainan mereka yang dikabarkan mengalami penurunan.

Selain Djibril Sidibe, Daftar Pemain Yang Diinginkan Oleh Arsenal Musim Depan

Bermain di Liga Eropa tentu baukanlah bencana karena hal ini merupakan salah satu kesempatan besar untuk meraih trofi Eropa dan hal tersebut sudah ditunjukan oleh Manchester United yang berhasil menjadi juara setelah mengalahkan Ajax di babak final Liga Eropa.

Memenangkan Liga Eropa akan bisa menjamin Arsenal dapat bermain dalam kompetiis Liga Champions musim berikutnya, akan tetapi untuk mewujudkan hal tersebut tentu saja The Gunners harus melakukan sesuatu pada bursa transfer musim panas mendatang dan salah satu pemain yang menjadi incaran dari Arsenal adalah Djibril Sidibe.

Berikut Daftar Pemain Yang Diinginkan Oleh Arsenal Musim Depan Selain Djibril Sidibe :

Pickford terbilang mempunyai kualitas yang bagus walaupun dirinya terdegradasi bersama Sunderland, kemungkinan besar dirinya akan mampu menggantikan posisi dari David Ospina yang dikabarkan akan segera keluar dari Arsenal dan Wojciech Szczesny akan segera bergabung dengan Juventus serta Petr Cech sudah tidak muda lagi. Pickford menjadi kiper utama Sunderland musim ini, walaupun dirinya absen dalam sembilan pertandingan akan tetapi pemain yang masih berusia 23 tahun tersebut sangatlah tangguh jika berhadapan satu lawan satu.

Lacazette merupakan salah satu striker yang palig dicari pada musim panas ini, dimana dirinya hampir bergabung dengan Atletico Madrid tapi pada akhirnya batal karena klub spanyol harus menjalani hukuman embargo transfer. Arsenal diperkirakan mempunyai kesempatan yang bagus untuk mendapatkan sang pemain dan pihak Lyon mengatakan bahwa mereka akan menolak tawaran 40 juta euro untuk sang pemain akan tetapi mereka kemungkinan besar akan melepas sang pemain jika harganya lebih daru 60 juta euro.

Onyekuru sudah menjadi pemain yang menjanjikan dalam sepakbola Belgia dan sebagai pemain sayap dirinya sudah berhasil mencetak24 gol dalam 41 pertandingan dalam semua ajang kompetisi untuk klub Belgia. Menurut laporan dari media Support Bola, dirinya mempunyai klausul buy-out sebesar 6,9 juta pounds dan tentu saja Arsenal tidak akan kecewa dengan pembelian tersebut.

Mbappe sendiri salah satu dari dua pemain AS Monaco yang dikabarkan sedang diincar oleh Arsenal, dan pihak Arsenal sendiri sudah siap untuk memberikan tawaran sebesar 120 juta pounds kepada AS Monaco hanya untuk mendatangkan sang pemain. Dirinya sudah berhasil menctak 26 gol dari 44 penampilannya dan sang pemain masih berumur 18 tahun.

  • Djibril Sidibe

Hector Bellerin dikabarkan akan segera kembali ke Barcelona sehingga Arsenal akan membutuhkan pemain lain untuk mengisi posisi bek kanana dan pilihan yang tepat untuk The Gunners adalah mendatangkan Djibril Sidibe. Sebelumnya Arsenal sudah mempunyai Sead Kolasinac dan kemungkinan besar Sidibe akan didatangkan oleh Arsene Wenger untuk mengisi bek kanan.

Sekian Informasi Dari Kami Support Bola Mengenai Daftar Pemain Yang Diinginkan Oleh Arsenal Musim Depan Selain Djibr ^^