Prediksi Torino vs Genoa 22 Desember 2016 (Serie A)

Support Bola, Liga Italia – Pertandingan Serie A pekan ini akan mempertemukan Torino vs Genoa pada pukul 02.45 WIB dini hari di Stadium Olimpico Grande Torino, dimana yang akan menjadi tuan rumah dalam pertandingan kali ini adalah Torino.

Prediksi Torino vs Genoa 22 Desember 2016 (Serie A)

Torino akan segera melawan Genoa pada pertandingan kali ini, dimana sebelumnya Torino harus kalah saat melawan Napoli. Pada pertandingan terakhir melawan Genoa, Torino berhasil memenangkan 2 pertandingan saja pada tahun 2014.

Genoa yang untuk sekarang masih menempati posisi ke 12 di klassemen sementara Serie A akan segera behadapan dengan Torino yang menempati posisi ke 9 di klassemen sementara. Jika dilihat dari pertandingan terakhir melawan Torino, Genoa lebih unggul sedikit dari Torino.

Pertemuan Terakhir antara Torino vs Genoa :

  • 13 Maret 2016 Genoa 3–2 Torino
  • 29 Oktober 2015 Torino 3–3 Genoa
  • 12 Mei 2015 Genoa 5–1 Torino
  • 21 Desember 2014 Torino 2-1 Genoa
  • 13 April 2014 Torino 2–1 Genoa

Hasil Pertandingan Terakhir dari Torino :

  • 27 November 2016 Torino 2–1 Chievo
  • 30 November 2016 Torino 4–0 Pisa
  • 04 Desember 2016 Sampdoria 2–0 Torino
  • 11 Desember 2016 Torino 1–3 Juventus
  • 18 Desember 2016 Napoli 5–3 Torino

Hasil Pertandingan Terakhir dari Genoa :

  • 02 Desember 2016 Genoa 4–3 Perugia
  • 06 Desember 2016 Chievo 0–0 Genoa
  • 12 Desember 2016 Inter Milan 2–0 Genoa
  • 16 Desember 2016 Genoa 1–0 Fiorentina
  • 19 Desember 2016 Genoa 3–4 Palermo

Hasil Prediksi Pertandingan antara Torino  vs Genoa :

Torino yang sebelumnya harus mengalami kekalahan beruntun dari awal desember ini harus segera memperbaiki performa permainan mereka, dimana Torino untuk sekarang masih tertahan di posisi ke 9 di klassemen sementara dengan perolehan 25 poin dari 17 pertandingan yang sudah di jalani. Dari lima pertandingan terakhir, Torino berhasil memenangkan 2 pertandingan dan 3 kali kalah termasuk melawan Juventus.

Dari pertandingan terakhir, Genoa berhasil memenangkan 2 pertandingan saja, 1 kali bermain imbang dan 2 kali mengalami kekalahan. Untuk sekarang Genoa masih menempati posisi ke 12 di klassemen sementara Serie A dengan jumlah perolehan 23 poin dari 17 pertandingan yang sudah di jalani.

Kami Support Bola Memprediksikan Hasil Pertandingan antara Torino vs Genoa dengan hasil skor akhir yaitu 1-0, dimana yang akan memenangkan pertandingan kali ini adalah Torino.