Liverpool Kembali Ke Jalur Positif Dan Tidak Mau Kehilangan Momentum

Support Bola Liga Inggris – Liverpool Kembali Ke Jalur Positif Dan Tidak Mau Kehilangan Momentum, Laga di saat melawan tim Chelsea kemarin dinilai menjadi sebuah momentum bagus untuk tim Liverpool untuk bisa kembali ke jalur positifnya. ‘Si Merah’ untuk saat ini di harapkan tak melepaskan momentum itu.

Liverpool Kembali Ke Jalur Positif Dan Tidak Mau Kehilangan Momentum

Liverpool yang memang cuma bisa bermain imbang 1-1 di kala menjamu tim Chelsea di Anfield, Rabu (1/2/2017) dinihari WIB yang lalu. Tapi performa dari anak-anak Merseyside kini bisa dinilai juga sudah sanggat menggembirakan.

Skuat besutan dari Juergen Klopp itu bisa di bilang tampil dominan, menguasai bola sebesar 63%, dan bisa tampil lebih mengancam. Mereka tercatat punya tujuh upaya dengan tiga yang benar-benar mengarah ke gawang seperti di catat whoscored.

Selain itu tim Liverpool juga di kabarkan membatasi kesempatan Chelsea untuk bisa menciptakan peluang lewat open play. Chelsea tercatat punya delapan percobaan, dan hanya dua yang tepat ke target dan dua-duanya dari bola mati, yakni tendangan yang bebas David Luiz yang akhirnya berbuah gol dan juga penalti Diego Costa yang terhalau.

Gelandang dari tim Liverpool Emre Can menekankan sanggat pentingnya menjaga level dari performa itu dan mengulanginya kala bertandang ke tim Hull City, Sabtu (4/4/2017) malam WIB.

“Itu (lawan Chelsea) bisa di bilang adalah laga yang sangat bagus untuk atmosfer tim sendiri, itu adalah sebuah laga yang bagus untuk kami dan semua. Saya juga merasa semua orang melihat di laga itu bahwa memang kami masih merupakan tim tangguh dan kami juga harus menjaganya,”

“Tentu saja, semua orang sanggat tahu bahwa ini adalah sebuah periode yang sanggat berat untuk kami semua, dan para penggemar, tim, manajer juga.”

“Namun sekarang, kami berharap tetap positif untuk ke depannya dan saya juga rasa laga lawan Chelsea itu adalah sebuah sinyal yang bisa di bilang sangat bagus. Kami juga harus membuat langkah berikutnya dan juga memenangi laga di saat melawan Hull City, semoga saja,” imbuhnya.

Liverpool memang baru sekali menang di sepanjang tahun 2017 ini, dari total sembilan pertandingan yang ada di berbagai ajang –empat kali memang imbang dan juga empat kali kalah. Di Premier League, Liverpool yang belum menang di empat partai terakhir dengan skor tiga kali imbang dan satu kali menelan kekalahan.

Sekian berita yang bisa kami berikan salam hangat Support Bola.